Home » , » Cara Membuat FP (Fan Page) di Facebook

Cara Membuat FP (Fan Page) di Facebook

Written By Unknown on Kamis, 02 Mei 2013 | 04.44

Hai sobat semua...
nih saya ingin membagikan postingan mengenai bagaimana membuat fans page untuk blog..
Langsung aja deh, gak pakek basa-basi..
  1. Sobat harus menuju ke link berikut ini http://www.facebook.com/pages/create.php untuk membuat halaman fan page.
  2. Setelah itu akan muncul gambar seperti di bawah ini
    Nah jika sobat ingin membuat fan page untuk blog maka pilihlah merk/produk kemudian scroll ke bawah maka sobat akan menjumpai opsi lagi yaitu fan page untuk situs atau web.
  3. Setelah itu masukkan nama fan page yang sobat inginkan. Perlu diperhatikan, nama fan page harus benar-benar pas karena facebook sendiri hanya mengijinkan satu kali penamaan dan tidak bisa diganti.
  4. Silahkan sobat utak-atik sendiri, isi biodata sesuai keinginan sobat...
    kemudian jadi deh fans page yang sobat buat..

    Sampai di sini dulu sobat postingannya dari saya..
    besok kita sambung lagi....

Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar



 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Agus Wahyudi - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modified by CaraGampang.Com
Proudly powered by Blogger